BERITA FOTO: Pertanian Hortikultura di Semende

PALUGADANEWS.COM, MUARA ENIM — Semendet tidak hanya menyimpan keindahan panorama alam yang indah, jika kita masuk lebih jauh ke kawasan ini, hamparan lahan pertanian yang subur dengan berbagai jenis komoditi hortikultura menghijau di kejauhan.

Tidak hanya kopi, Semende juga memilki ratusan hektar lahan pertanian hortikultura yang digarap oleh para petani baik secara perorangan ataupun melalui kelompok tani. Beragam tanaman hortikultura seperti jagung, kentang, tomat, cabe, kol, dan lain-lainnya tumbuh dengan subur di daerah ini.

Buah tomat siap untuk di panen di Desa Gunung Agung, Kecamatan Semende Darat Laut.

Buah tomat siap untuk di panen di Desa Tanjung Agung, Kecamatan Semende Darat Ulu.

 

Selain membudidayakan tanaman sayuran, petani di kawasan ini juga menanam buah strawbery.

Selain membudidayakan tanaman sayuran, petani di kawasan ini juga menanam buah stroberi di Desa Segamit, Semende Darat Ulu.

 

Hasil panen daun bawang di Desa Gunung Agung, Kecamatan Semende Darat Laut.

Hasil panen daun bawang di Desa Tanjung Agung, Kecamatan Semende Darat Ulu.

 

Hamparan tanaman Stroberi di Desa Segamit, Semende Darat Ulu.

Hamparan tanaman Stroberi di Desa Segamit, Semende Darat Ulu.

 

Hamparan tanaman cabe di Desa Gunung Agung, Kecamatan Semende Darat Laut.

Hamparan tanaman cabe di Desa Tanjung Agung, Kecamatan Semende Darat Ulu.

 

Tanaman tomat yang diselingi dengan kembang kol di Desa Tenang Bungkuk, Semende Darat Tengah

Tanaman tomat yang diselingi dengan kembang kol di Desa Tenam Bungkuk, Semende Darat Tengah

 

Hamparan tanaman cabe di Desa Gunung Agung, Kecamatan Semende Darat Laut.

Hamparan tanaman cabe di Desa Tanjung Agung, Kecamatan Semende Darat Ulu.

 

Lahan untuk tanaman bawang merah yang sudah ditutupi mulsa untuk menghindari gulma di Desa Tenang Bungkuk, Kecamatan Semende Darat Tengah.

Lahan tanaman bawang merah yang sudah ditutupi mulsa untuk menghindari gulma di Desa Tenam Bungkuk, Kecamatan Semende Darat Tengah.